Kata falsafah (filsafat) tampaknya sulit untuk di maknakan secara tepat. Makna yang tecakup dalam pengertiannya sampai sekarang telah di kembangkan berdasarkan sudut pandang mereka yang menafsirkannya.
Adapun kata falsafah itu sendiri menurut asal katanya adalah “cinta akan kebenaran “, yang di ambil dari kosa kata bahasa yunani philos (cinta) dan sophia ( kebenaran ).
Yang di maksud dengan “kebenaran” adalah kebenaran yang di dasarkan atas penilaian menurut nalar manusia. Karena “kebenaran” menurut plato dan Aristoteles adalah apabila “pernyataan yang di anggap benar itu koheren atau konsisten dengan pernyataan sebelumnya”.
Falsafah pandidkan islam terbentuk dari perkataan falsafah, pendidikan dan islam. Penambahan kata islam di akhir gabungan kata tersebut di maksudkan untuk membedakan falsafah pendidikan islam yang terkandung dalam filsafat pendidikan secara umum.
Dengan demikian falsafah pendidikan islam mempunyai pengertian khusus yang ada kaitannya dengan ajaran islam.
www.pandangan_suhaimi jaya.com
0 komentar:
Posting Komentar